HARI SUCI SARASWATI
POSYANDU BALITA DAN LANSIA BULAN OKTOBER
PEMBAGIAN BLT DANA DESA BULAN OKTOBER
MUSYAWARAH DESA (MUSDES)
PLENO BPD
VAKSINASI DARI POLRES BANGLI
Berita Utama
-
Pada hari Kamis tanggal 06/03/2025 Pemerintah Desa Bayung Cerik melaksanakan kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Tentang Review RPJMDESA, Rencana Kerja pemerintah Desa (RKP Desa) Dan Perubahan APBDesa Tahun Anggaran 2025 dimana Peserta dalam Musdes kali ini yang hadir; Bapak Camat Kintamani, Pendamping Desa dari Kecamatan, Perbekel Bayung Cerik beserta Perangkat Desa, Ketua BPD Beserta Anggota, Babinsa, bhabinkamtibmas, Bidan Desa dan Tokoh Masyarakat Bayung Cerik.
Setelah dilakukan pembahasan diskusi terhadap materi selanjutnya seluruh peserta memutuskan/menyepakati
1. ...
Artikel Terkini
-
Pada hari rabu tanggal 27 bulan oktober tahun 2021 telah dilaksanakan kegiatan pembinaan yang menyasar ibu hamil dan ibu balita dan narasumber dari Dinas DPPKB P3A tentang pencegahan stunting sejak 1000 hari HPK agar ibu hamil dan ibu balita memahami pentingnya kesehatan dan gizinya sejak dari 1 hari kehamilan sampai 2 tahun sehingga bisa memperkecilkan angka stunting di Indonesia termasuk di desa bayung cerik.
Bidan desa bayung cerik menghimbau kepada ibu balita dan ibu hamil agar benar benar memperhatikan asupan makan untuk anaknya dan janin ...
-
pada hari jumat tanggal 22 bulan oktober tahun 2021 telah dilaksanakan posyandu balita dan posyandu lansia melati I dan melati II. Melati I yang dilaksanakan di aula paud bayung cerik dengan pengkuran berat badan, mengukur tinggi badan, pengecekan tensi, pemberian imunisasi dan pemberian vitamin dan pmt.
Sedangkan melaiti II dilaksanakan di balae banjar sekunjeng dengan pengukur berat badan, mengukur tinggi badan, pengecekan tensi, pemberian imunisasi dan pemberian vitamani dan pmt begitu juga dengan lansia mendapatkan pmt dan vitamin. Bidan desa ...
-
Pada hari selasa tanggal 12 bulan oktober tahun 2021 telah dilaksanakan kegiatan pembinaan STT bayung cerik dari Dinas DPPKB P3A tentang pencegahan stunting dan kenakalan remaja. Agar generasi penerus bangsa terhindar dari stunting dan kenakalan remaja baik pernikahan dini dan menjahui narkoba.
Bapak perbekel bayung cerik yaitu I Nengah Mudayasa menghimbau agar stt bayung cerik bisa memahami dan menerapkan apa yang telah diberikan dari narasumber agar generasi bangsa bebas dari stunting dan narkoba.agar generasi bangsa menjadi generasi cerdas sehat ...
-
Pada hari jumat tanggal 08 tahun 2021 telah dilaksanakan pembagian BLT Dana Desa di aula paud desa bayung cerik yang di hadari oleh bapak perbekel bayung cerik dan perangkat desa bayung cerik dengan penerima manfaat masih sama dengan bulan lalu yaitu 89 KK penerimaan manfaat.
I Nengah Mudayasa selaku perbekel bayung cerik menghimbau agar mengunakan bantuan BLT Dana Desa ini sebaik baik nya dan dipergunakan untuk kebutuhan sehari hari dan selalu menjaga kesehatan dan selalu mematuhi protokol kesehatan ...
-
Kamis 30 september tahun 2021 telah dilaksanakan kegiatan pemilahan sampah dengan melibatkan semua anggota pkk desa bayung cerik dengan menaati protokol kesehatan dan selalu memakai masker.Dengan narasumber dari dinas lingkungan hidup kabupaten bangli.
Bapak perbekel bayung cerik yaitu I Nengah Mudayasa menghimbau kepada semua anggota pkk desa bayung cerik agar pelatihan tentang pemilihan sampah dan membuat sampah dapur menjadi pupuk dan sabun cuci tangan yang dihajari narasumber agar bisa diterapkan di rumah masing masing dan menyampaikannya kepada ...
-
Rabu tanggal 29 bulan september tahun 2022 telah dilaksankan musyawarah desa yang diikuti oleh tokoh masyarakat dengan membahas tentang penetapan rencana kerja pemerintah desa bayung cerik tahun anggaran 2022dan daftar usulan RKP desa tahun anggaran 2022 dengan narasumber perbekel bayung cerik dan BPD Bayung Cerik.
Setelah dilakukannya pembahasan diskusi terhadap materi diatas selanjutnya seluruh peserta memutuskan menetapkan rencana kerja pemerintah desa bayung cerik tahun anggaran 2022 dan menetapkan daftar usulan RKP Desa tahun anggaran 2022. ...
-
Pada hari ini rabu tanggal 29 bulan september tahun 2021 telah dilaksankan musyawarah desa yang dilaksanakn pada jam 08:00 pagi sampai selesai diikuti oleh tokoh masyarakat dengan materi membahas tentang rencana kerja pemerintah desa (RKPDesa) tahun anggaran 2022 dengan narasumber perbekel bayung cerik dan dihadiri oleh bapak camat kintamani.
setelah dilakukanya pembahasan diskusi terhadap materi diatas selanjutnya seluruh peserta memutuskan penetapan Rancangan Kerja Pemerintah Desa (RKP Desa) tahun anggaran 2022.
...
-
Hari senin tanggal 27 september 2021 telah dilaksanakan vaksinasi untuk masyarakat umum dosis kedua dan dosis pertama bagi masyarakat yang belum di vaksin atau ditunda yang dilaksanakan di aula paud bayung cerik dari jam 09:00 sampai selesai dengan masyarakat yang sudah diberikan jadwal untuk menghindari kerumunan dan selalu menaati protokol kesehatan dan selalu memakai masker.
Dengan tenaga kesehatan dari puskesmas kintamani 1 dan bapak perbekel bayung cerik yaitu I Nengah Mudayasa menghimbau agar selalu menaati protokol kesehatan dan selalu menaati ...
-
Pada hari ini jumat tanggal 24 bulan september tahun 2021 telah dilaksanakannya musyawarah khusus desa bertempat di aula paud desa bayung cerik yang dihadiri oleh perbekel beserta stafnya, bpd beserta anggota dan tokoh masyarakat bayung cerik. Dengan membahas penetapan penerimaan bantuan langsung tunai (BLT) Dana Desa Tahun Anggaran 2022.
Setelah dilakukannya pembahasan diskusi terhadap topik diatas selanjutnya seluruh peserta memutuskan untuk menetapkan penerima bantuan langsung tunai (BLT) dana desa bayung cerik tahun anggaran 2022 dari 89 orang ...
-
Kamis pada tanggal 16 september 2021 bertempat di Balai Banjar Sekunjeng telah dilaksankan posyandu balita dan lansia melati II dengan pemberian pmt, vitamin dan mengukur berat badan balita dan perkembangan balita sedangkan lansia juga mendapatkan pmt, vitamin dan mengukur berat badan dan tensi dilaksankan oleh bidan desa bayung cerik.
Balita dan lansia datang ke posyandu sesuai jadwal yang diberikan oleh kader agar menghindari kerumunan dan selalu mematuhi protokol kesehatan. I Nengah Mudayasa sebagai perbekel bayung cerik menghimbau Kepada ibu ...
-
Rabu tanggal 15 september 2021 bertempat di Aula Paud bayung cerik telah dilaksanakan posyandu balita melati I dengan pemberian pmt dan vitamin untuk balita mengukur berat badan dan mengetahui perkembangan balita sedangkan lansia juga mendapatkan vitamin, pmt dan mengukur berat badan dan tensi yang dilaksanakan oleh bidan desa bayung cerik.
Balita dan lansia hadir bergantian sesuai jadwal yang diberikan oleh kader agar tidak berkerumun dan mematuhi protokol kesehatan. I Nengah Mudayasa menghimbau kepada ibu balita agar makanan anaknya selalu ...
-
senin pada tanggal 06 bulan september tahun 2021 telah dilaksanakan penyaluran BLT tahap 9 bertempat di aula paud bayung cerik yang dihadiri oleh bapak perbekel bayung cerik beserta staf dan bapak babin desa bayung cerik dengan penerima manfaat masih sama dengan bulan lalu yaitu 89 kk penerima manfaat bapak perbekel bayung cerik yaitu I Nengah Mudayasa menghimbau agar uang BLT tersebut agar dimanfaatkan dengan sebaik mungkin, dan menghimbau agar selalu menjaga kesehatan dimasa pandemi seperti sekarang
Penerima manfaat diberikan jadwal untuk mengambil ...